Terkadang, kita sudah mengetahui
apa yang telah menjadi hukum dalam agama. Namun, kita masih saja suka
melanggar, menganggapnya remeh. Tapi hal itu juga adalah wajar. Kita hanyalah
manusia biasa. Manusia tak ada yang sempurna. Remaja adalah masa dimana kita
merasa ingin banyak berteman, saling mengenal. Perbedaan pikiran yang ada dalam
benak kita, membuat kita merasa ada sebuah pembatas. Yakni pebedaan. Perbedaan
yang membuat diri kita merasa sudah jadi lebih baik, padahal belum. Namun, jangan
pernah menjadikan perbedaan itu sebagai permusuhan. Jangan pernah menganggapnya
sebagai acuan untuk membenci.
*bersambung…
Waktu istirahat pagi, ruang kelas ujung
berwarna biru
November 5th,
2014
Wie-st
Tidak ada komentar:
Posting Komentar